Record Detail
Advanced SearchText
Virtual: Sebuah Pengantar Komprehensif
Buku ini menelisik asal-usul dan sekian banyak pengertian kontemporer tentang virtual. Rob Shield membeberkan sejarah panjang dunia virtual. Dia mempelajari banyak bentuk keyakinan dan histeria yang melingkupi teknologi komputer akhir-akhir ini. Melampaui teknologi, Rob menunjukkan bagaimana virtual memainkan peran di segala hal dalam kehidupan kita sehari-hari. Virtual juga merupakan konsep penting yang diperlukan untuk mengelola inovasi dan risiko. Nyata namun tidak aktual, ideal namun tidak abstrak. Virtual telah menjadi salah satu prinsip pengaturan kunci masyarakat kontemporer di wilayah publik dalam hal politik, bisnis, dan konsumsi, serta kehidupan pribadi kita.
Availability
17050 | 303.4 Shi v | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
303.4 Shi v
|
Publisher | Jalasutra : Yogyakarta., 2011 |
Collation |
xix + 270hlm: 14x21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-8252-67-6
|
Classification |
303.4
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available