Image of Evangelisasi Baru dan Kerasulan Kitab Suci

Text

Evangelisasi Baru dan Kerasulan Kitab Suci



Sejak peringatan 500 tahun evangelisasi di Amerika Latin tahun 1983 yang lalu, Paus Yohanes Paulus II dalam amanat-amanatnya selalu mengembangkan wawasan tentang perlunya evangelisasi baru: baru dalam semangat, baru dalam metode, dan baru dalam pengungkapannya. Inilah perutusan bagi setiap orang yang mau hidup dengan dasar imannya: (1) mau menjadi saksi rencana dan kasih Allah bagi manusia, termasuk dirinya; (2) mau menawarkan rencana dan kasih Allah dalam situasi dan kondisi yang berubah; (3) mau menghadapi kenyataan hidup sekarang bukan sebagai ancaman bagi rencana dan kasih, melainkan sebagai jalan memetik buah-buah kasih. Buku antologi ini menguraikan apa sebetulnya maksud evangelisasi baru: manakah unsur-unsur pembaharuan itu, apa relevansinya dan urgensinya dan ke mana arah serta tujuannya.


Availability

6145266 Had eAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
266 Had e
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
185hlm: 14,5x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-497-067-0
Classification
266
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this